This is default featured slide 1 title

Go to Blogger edit html and find these sentences.Now replace these sentences with your own descriptions.

Tampilkan postingan dengan label PUISI. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label PUISI. Tampilkan semua postingan

Rabu, 22 Januari 2025

Berakhir

 Bergelut dengan rasa yang tak pernah bersahabatMenjalani hari yang sulit untuk di mengertiBila harap tak menjanjikan harapanJika masa lalu jadi bayangan yang tak henti menemaniSemua  menjadi lukaSemua hanya menambah perihSemua hanya membuat lukaTak terima pikiran dihantui prasangkaHati bergejolak oleh amarahLebih baik cinta itu pergi bersama anginYang tak meninggalkan jejakBersama mimpi yang tertutupi kebohonganAkhir cerita tak harus indahNamun...

Senin, 03 Juni 2024

Mimpi yang Hilang

 Di bawah hamparan gelap luas yang bertabur bintangAku menatap satu bintang yang paling terangAku menatapnya dengan penuh harapanSeolah itu kauYang kini jauh seakan hilang..Selama iniAku mencoba tuk selalu mengerti hatikuNamun ternyata semua masih semu ku rasakanNama yang terukir dalam karang hatikuKini seakan terkikisOleh ombak yang menghantam..Aku dan jenuhku, bersama membisuTerlalu jauh untuk meraih bintang yang sedang ku tatapAku dan senyumkuMengikuti diam termenungNamun tercipta sebuah mimpiYang hilang hanya dalam sekejapTeriakan HatiDisaat...

Sabtu, 01 Juni 2024

Biar Langit yang Memutuskan

Hangatnya perapian malamMengingatkanku akan hangatnya pelukanmuKesejukan sungai kebahagiaanBagai menatap senyummuDamaikan jiwakuDi mana belas kasih itu?Bersamamu seperti mimpi semuHanya bisa merasakan abadinya dukaDalam hati tersimpan banyak doaKau bilang kita pasti bisaBisa saling mencintaiBersama sampai tuaBersatu hingga matiKau bilang perbanyak doa dan harapanImpian kita pasti kan terwujudNamun apa yang terjadi kini?Biarlah langit yang memutuskanSatu keinginanCinta kita jangan sampai berubahHati kita tetap menyatuMenciptakan bahagia bersamaTak...

Mengapa Kau Berubah

 Kopiku kini menjadi dinginSama seperti sikapmuKopiku kini menjadi basiSama seperti ucap janjimuSapamu tak sehangat duluKini terasa hambar ditelingakuTatapan itu kini bukan lagi milikkuSebab telah ada yang merebutnya darikuGenggaman itu juga bukan lagi milikkuSebab ia berhasil merayumuPelukan itu bukan lagi untukkuSebab sudah ada yang memberikan kenyamanan melebihikuKopi yang terseduh tetap akan meninggalkan ampasSama seperti kenangan saat bersamamu yang akan selalu membe...

Rabu, 14 Februari 2024

KALAH

Hai My............Sengaja aku tulis ini sedikit lebih larutUntuk memastikan bahwa tidurmu lelap malam iniJujur..........Ini merupakan Waktu terberat dalam hidupWaktu setelah kita resmi menjadi Dua orang asing yang dulu pernah bersamaNantinya kita akanTanpa PesanTanpa PanggilanTanpa kabarTanpa harus bertemu dengan mu,Yang bisa kulakukan hanya membiasakan diriAgar tetap tersenyum tanpa dirimuAgar tetap tertawa tanpa hadirmu lagiRindu???Sudah pasti!!!!Kita sama-sama tahu bahwa perpisahan iniJelas sekali bukan ingin ku.Tapi harus bagaimana lagi???Kau...

Jumat, 01 Desember 2023

Hanya Sebatas Pernah

 Kita Hanya Sebatas PernahPernah saling MenemukanPernah Saling Merasa NyamanHingga Pernah Saling Takut KehilanganPernah Juga Merasa Untuk dapat bersama selamanyaNamun Ternyata......Kita Hanya dua orang yang sedang singgah Karena tersesatKita hanya dua orang yang sedang berlari dari kenyataanHingga Pada akhirnya ......Kita menemukan jalan pulang yang berbedaDan kita kembali pulang ke rumah masing-mas...

Selasa, 13 Juni 2023

Sendiri

Belajar untuk tidak berharapMencoba tuk tidak bergantungPada apapun....Pada siapapun....Sendiri adalah langkah terbaikketika tak ada yang peduliDiam adalah bahasa TerbaikKetika kita kecewa dengan keadaanTak peduli lebih menyenangkandari pada peduliTapi tak dihargai............Menjauh adalah hal yang terindahKetika kita tak dianggap adaWake up......sadarKau bukan apa-apaKau bukan siapa-siapa untuknyaWalau sakit. walau sedihharus ku laluiMeskipun...

Malam

Wahai malam..Izinkan aku tuk menumpahkan sedihkuKarena hanya kepadamu aku bisa berceritaAku tak punya teman yang bersedia mendengarkankuMohon biarkanlah aku menangisDiantara gelap dan dinginnya anginmuAgar terlepas semua beban didirikuYang semakin lama terlalu berat untukkuAku ingin menangis, ingin berteriakAku lelah dengan semua keadaan iniIngin Diam tapi hati menjeritIngin kupendam tapi isi otak berantakanCape harus selalu pura-pura kuatAku juga...

Rabu, 31 Mei 2023

Kau Tak Kan Pernah Tau

Kau tak pernah tauBagaimana ku yang bertaruhSendiri melewati sepi yangTiada bertepiKau tak pernah tau Bagaimana aku yang selaluBerjuang tuk diri sendiri tanpaAdanya seorang yang menemaniKau tak pernah tau Bagaimana sulit nya aku tukMelawan getir nya takdirkuSendiri  Dan kaupun tak akan pernahTau bagaimana ku menjalaniKisah hidup ini saat semuaYang terjadi harusku pendamSendiri Kau tak pernah tau sakitnyaMenjalani kehampaan hariTanpa dirimuAtaupun orang lain kau tak akan pernah tau Karna yang kau tau hanyalah Sebaris...

Kamis, 04 Mei 2023

Percuma

 Harus jadi apa aku agar bisa memilikimu? Jadi angin? Percuma, Tak bisa kamu lihat.     Jadi air? Percuma, Tak bisa kamu genggam.   Semuanya percuma. Jadi apapun takkan mampu untuk memiliki hatimu   Aku bukanlah arjuna bagimu. Aku hanyalah orang yang mampu mencintaimu dalam hati   Hanya bisa rindu namun dibatasi oleh jarak dan waktu Menjadi sosok nyata cukup membatasiku untuk mencintaimu.   Dan...

Kamis, 02 Maret 2023

Tak Mampu

Inginku menyapa....Namun kutak mampu untuk bersuaraInginku menulis kata....Apalah daya....penaku kehabisan tintaInginku menggapai bayang....Sayang....tanganku tak sampai untuk merengkuhnyaInginku melupakan semua kenangan....Namun ingatanku selalu tentang dirinya....Kini kuhanya bisa mendekap laraDiantara bayang bayang cinta yang belum sirna....Diantara Janji bersama selama...

Entah

Disini,... Ku berdiri...,Berpijak di antara rasa sakitkuSaat raga ini tak lagi mampu bertahanTetap ku coba kuatkan hatiKu pejamkan mata...,Ku ingat semua masa-masa indahSaat bersama muAgar ku tak merasakan sakit iniMeski kini tersisa lukaLuka tanpa goresanLuka yg tak terlihatTapi sakitnya terasa menyiksa.Menghapus kenangan...,Menghapus tentangmu yg terlanjur melekatBegitu sulit untukku menjauh Menyingkirkan tentang mu dari fikirankuUntukmu...Tentang...

Selasa, 22 November 2022

Wanita Sederhana

Hey kamu, Wanita yang menyapa hatiku secara sederhanaNamun pergi meninggalkan luka yang sulit untuk dibilang sederhanaIngatlah ini, aku memilih pergi menjauh bukan untuk menyerah Bukan untuk sebuah kata relaAku pergi karena aku sudah tak kau hargaiPadahal masalahnya begitu sederhanaKita hanya tidak lagi berada di frekuensi yang samaWalau bukan sepenuhnya salahku jika aku meminta cinta dan memintal asaDari semua yang pernah hadir, hanya dirimu...

Kesendirian

Jika hatimu terasa gundahBerbaringlah dalam kesunyianmuJika hatimu tak lekas cerahPejamkan matamu dan tidurlahBermimpilah......Karena hanya itu yang kau bisaTak ada teman, Tak ada kawanTak ada pula ceritaKisah Lama seakan terulangMenyisakan secerca kisah yang seakan usangTersenyumlah. TertawalahBahkan menangislah agar hatimu LegaBertemanlah dengan kesendirianKarena dia akan mengajarkanmu arti sepiSendiri bukanlah akhir hidupTapi awal kau menapak...

Rabu, 14 September 2022

AKU DAN DIA

Aku dan dia adalah 2 OrangYang Sama-sama keras Kepala Dan EgoisYang Sama-sama selalu membesar-besarkan Suatu masalah sepele.Suatu masalah yang seharusnyaDapat mendewasakan kita berduaNamun akan menjadi suatu masalahYang berkepanjangan.Dia beranggap aku yang menyakitiAku pun beranggapan dia yang menyakitiSaling menyalahkanLalu Siapa yang salah?????Yang salah adalah ego kami masing-masingSama-sama merasa paling benarTak ada Solusi, tak ada penyelesaianYang...

Senin, 12 September 2022

Penyangkalan

PenyangkalanSedang ku lihat, hatiku ternyata sekarat.Cinta adalah dekat Rindu adalah sekat Hati tak perlu pekat untuk dia yang begitu kasat Sadarilah, mereka mencintamu dengan mengukurmuMereka membutuhkanmu dengan alasan Aku mencintaimu tanpa terukurAku Menyayangimu tanpa AlasanTeruntuk dirimu hadirmu selalu kurindukanKarna dalam setiap sepiku selalu memikirkanmu Aku masih percayaRindu tanpa sekat adalah rindu yang terkuat Hari-hari...

Minggu, 20 Maret 2022

RASA YANG TAK PERNAH DI AKUI

 RASA YANG TAK PERNAH DI AKUIJika meridukanmu adalah seni sederhana untuk melukai hati, Maka akan kubuat istimewa dengan mengambil hikmahnya. Keindahanmu nyata Namun duri yang kau bawa sering melukis lukaMUngkin ini semua bukan salahmu namun salahku yang terlalu mengagumimu..Salahku yang terlalu berharap lebihYang membuat ku terpuruk dalam harapRatusan mimpiku untuk bersama muPuluhan asa ku dengan dirimuSemua musnah sudah...Sirna...

Kamis, 17 Maret 2022

Pudar

 Saat Malam Mulai membawa GelapSang bulan pun hadir membawa cahaya nyaAngan Dan Mimpi seakan merasuk di hatiMembawa khayal semakin pergi jauhButir-butir Ragu pun seakan menyelinap di jiwaMenyusutkan kepercayaan yang telah terbangunLangkah maju pun seakan mundur selangkah demi selangkahSaat Nilai-nilai rasa terkikis oleh ucapan dan janji manisYah.... tidak ada yang butuh ucapan dan janji manisPercaya memudar berganti kusam raguKomitmen pun menipis berubah jadi lupaJika tidak ada ikatan yang nyataNikmatilah Semua ini selagi adaBiar Waktu yang...

Kamis, 24 Februari 2022

GAGAL

 Pahit getirnya hidup telah banyak ku laluidalam setiap kisah sedih dan deraian air matasemua itu telah melukiskan luka tersendiridalam satu ruang di hati iniKecewa, sakit, menahan setiap lukagoresan itu telah melukai batin yang sudah cukup tersiksa inidan semakin lama membuatku makin sakit dan sakitJatuh dan semakin jatuh kini aku telah di rambah oleh keterasingan hidup dan kesengsaraansemangatku tlah patahsenyumanku tlah pudarkarena aku tlah terjerat dalam sbuah kehidupan yang semuAku terjatuh di sbuah jurang kegelapantersesat dalam...

Rabu, 23 Februari 2022

Hadapi

 Jangan pernah takut jika hari ini air mata yang menemani hari kita,Karena mungkin semua ini sebagian dari cara tuhan untuk kita,Untuk membentuk pribadi kita,untuk jadi orang yang kuat di saat semua cobaanDan ke sedihan itu datang menghampiri kita,Hidup itu misteri,terkadang apa yang kita inginkan terkadang tidak sesuai dengan harapanDi hari ini kita bisa tertawa lepas,dengan sekejap tuhan bisa memberikan kita air mata,Hadapi semua nya,buang semua rasa takut kita terhadap dunia,Buang semua nya jauh-jauh,rasa takut Cuma akan membuat kita semakin...